Peluncuran Terbaru Android Wear 2.0
Android Wear 2.0 baru saja rilis pada publik. Perilisian ini yang paling ditunggu oleh para pecinta android wear. Pembaruan sistem android wear 2.0 ini bertujuan pada perbaikan beberapa sistem dan juga penambahan fitur baru yang berguna bagi para pengembang smartwatch.
"Android Wear 2,0 berfokus pada membuat pengalaman smartwatch lebih baik dan lebih cepat - termasuk tampilan jam yang membawa data yang glanceable, cepat dan lancar dalam messaging, dan pengalaman fitnes baru yang membantu anda dalam latihan dan tetap termotivasi dengan musik" - David Singleton, Wakil Presiden Teknik Android, Google.
Standalone Apps
Perubahan besar pada android 2.0 adalah pengenalan pada "standalone apps". Maksudnya adalah kamu tidak perlu berdekatan dengan smartphonemu dalam mengirim data kedalam smartwatch, kamu hanya perlu menyinkronkan saja antara smartphone dan smartwatch. Hal ini membuat smartwatch terlihat lebih berguna dan simple bagi para pengguna.
( www.androidauthority.com) |
Dengan adanya standalone apps ini pada android wear 2.0 ini kamu bisa browsing dan download aplikasi di Google Play Store langsung kedalam smartwatchmu menggunak koneksi wi-fi tanpa perlu kamu download juga pada smartphonemu.
Baca Juga: 8 Cara Mempercepat Kinerja Android
Tampilan
Baca Juga: 8 Cara Mempercepat Kinerja Android
Tampilan
Perubahan besar lainnya pada Android 2.0 adalah terlihat pada tampilannya. Wajah baru androi 2.0 ini memungkinkan bagi para pengembang untuk memasukan data aplikasi lain ke dalam smartwatch mereka.
( www.androidauthority.com) |
Banyak yang bisa dikostumisasi pada tampilan android 2.0 ini seperti penambahan widget cuaca, penambahan app denyut jantung, streaming music dan sepertinya masih banyak lagi yang bisa ditambahkan kedalamnya.
Google Assistant
Google Assistant
Android Wear 2.0 kini sudah dilengkapi Google Assistant yang membantu kamu dalam meminta bantuan seperti tanya cuaca tanya jalan atau lainnya. Saya rasa Google Assistant ini dapat membuat smartwatchmu terlihat lebih keren dan futuristik astinya.
Pembayaran Praktis
Pembayaran Praktis
Android 2.0 kini dapat melakukan pembayaran secara mobile dikarena android 2.0 ini telah ditanam chip NFC. Jadi tinggal tempel smartwatch Android 2.0 langsung terbayar, seperti layanan T-Cash pada telkomsel.
Semakin kesini semakin banyak teknologi yang canggih terbaru. Semoga teknologi memudahkan kita semua dalam aktivitas bukan malah membuatnya menjadi malas.
Source : Androidauthority
Post a Comment